Dahrani, Dahrani (2018) ANALISIS KOMPETENSI SUMBER DAYA INSANI BERKARAKTER PADA BPRS DI SUMUT. In: Prosiding Seminar Nasional Multidisiplin Ilmu Universitas Asahan 2018. Universitas Asahan, Kisaran, pp. 236-241. ISBN 978-602-50396-1-4
Text
Dahrani.pdf - Published Version Download (176kB) |
Abstract
Berkembangnya perbankan Syariah diikuti dengan berkembangnya Bank Pembiyaan Rakyat syariah (BPRS), penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana kondisi sumber daya insani yang ada di BPRS apakah sudah kompeten dan apakah berkarakter, karena sumber daya insani merupakan salah satu permasalahan yang dihadapi oleh lembaga keuangan syariah apalagi yang dikaitkan dengan era globalisasi yang ada saat ini, dalam penelitian ini penulis menggunakan pendekatan deskriptif dan penelitian dilakukan pada Bank Pembiayaan Rakyat Syariah yang ada di Sumatera Utara yang berjumlah delapan BPRS dan kurang lebih 100 sumber daya insani.Setelah dilakukan penelitian ini maka sumber daya insani yang ada pada Bank Pembiyaan Rakyat syariah tersebut hampir 80 % dari tamatan yang relevan atau tamatan jurusan dari perbankan syariah artinya pada saat merekrut sumber daya insani BPRS sangat mementingkan kualitas sumbr daya insani, dalam melengkapi kekurangan yang ada dari sumber daya insani maka BPRS mengadakan jadwal pelatihan buat sumber daya insani.
Item Type: | Book Section |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | kompetensi,sumber daya insani, karakter |
Subjects: | H Social Sciences > HC Economic History and Conditions |
Divisions: | Lembaga Penelitian dan Pengabdian Masyarakat |
Depositing User: | Unnamed user with email admin@una.ac.id |
Date Deposited: | 06 Nov 2018 13:36 |
Last Modified: | 26 Mar 2019 05:53 |
URI: | http://repository.una.ac.id/id/eprint/56 |
Actions (login required)
View Item |